PENGERTiAN KEGIGIHAN DALAM ISLAM

PUNYAI KEGIGIHAN YANG KUAT
Dua dari sekian banyak rintangan terbesar yang harus di atasi untuk menuju sukses dalam kehidupan adalah kegagalan . Ada kalahnya seseorang mempunyai gagasan cemerlang ,menyusun rencana ,dan prosesnya tampak berjalan mulus ternyata menderita kegagalan .
Kegigihan secara tendem akan mengungguli kegagalan . kegigihan akan menemani seseorang ,tak kalah pada masala sulit maupun pada masa yang menjemukan . kegigihan memerlukan perspektif jauh kedepan ,fokus kedepan ,bukan kebelakang .selain itu kegigihan memberikan kemampuan diri untuk mengabaikan suara suara negatif. Bila seseoarang bersikap gigih .maka dia akan maju terus dan meninggalkan beben masa lalu yang mengganggu perhatianya.
Dari kontes agama, kegigihan juga mendatangkan kemudahan dari Allah sebagaimana firman Allah swt :.
dan barang siapa yang mempersungguh /gigih, maka sesungguya mempersunggunya itu manfaat untuk dirinya sendiri .sesunggunya Allah benar benar maha kaya (tidak memerluka sesuatu)dari semesta alam. (Q.S al ‘ankabut : 6 )
dan orang orang yang bersunggu sunggu/gigih untuk ( mencari keridoan) kami,benar benar akan kami tunjukan kepada mereka jalan jalan kami. Dan sesunggunya allah benar benar berserta orang orang yang berbuat baik. (Q.S al ‘ankabut :69)
Dengan demikian menurut agama , kita dituntut terus berupaya dan berupaya .sedangkan harapan keberhasilan di serahakan sepenunya kepada Allah ..sebagai mana firman Allah swt.
Kemudian apabila kamu membulatkan tekad . Maka bertakwalah kepada Allah .sesunggunya Allah menyukai orang orang yang bertakwa kepadanya . (Q.S. al imbron ayat 159)
beberapa pakar membuat ungkapan bahwa kegigiha bukanlah balapan panjang , melainkan balapan pendek yang dating sili berganti.” kegigihan adalah kerja keras yang dilakukan setelah ia lelah melakukan kerja keras yang sudah di kerjakan”
ada pepatah jepang ;” sejumlah orang membiarkan sekali kegagalan menghancurkan impian mereka .tetapi ,oaring oaring yang sukses menggunaka kegagalan sebagai batu loncatanmenuju sukses berikutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar